Minggu, 05 Juli 2015

Pengalaman Berdagang

Pengalaman Saya Berdagang
Berikut ini saya akan menceritakan beberapa pengalaman saya saat berdagang atau berbisnis.

Waktu kelas 3-4 SD saya diajak teman saya berjualan kupon (saya tidak ingat kupon apa yang saya jual haha....) di lingkungan saya, saya menjual kupon selama 3 hari, harganya 10 ribu - 15 ribu rupiah seingat saya. Dalam sehari saya mendapat  beberapa pembeli dengan bayaran yang saya terima sekitar 20 ribu rupiah dalam sehari.

Pengalaman berikutnya waktu smp saya punya beberapa alat tulis yang tidak terpakai, daripada barang itu nganggur akhirnya saya jual saja ke beberapa teman saya dengan harga yang murah.
Pengalaman berikutnya saya mencoba berjualan secara online beberapa buku - buku lama yang saya punya, saya tawarkan kepada orang- orang di forum jual beli. Saya jual dengan harga terjangkau, Butuh waktu beberapa bulan sampai barang- barang saya bisa habis terjual.
Lalu pengalaman saya menjual spare part lama komputer milik saya karena saya mengupgrade komputer dan mengganti spare part tersebut. Saya jual barang-barang itu di toko komputer dekat rumah, spare part komputer terdiri dari cpu, vga, disc player, dan beberapa bagian yang tidak saya ingat saya jual ke toko itu. Saya menunggu beberapa bulan sampai barang- barangnya terjual, dari penjualan saya mendapat 300 ribu rupiah.

Sekian pengalaman saya saat berdagang, terima kasih.

1 komentar:

  1. Ayo segera bergabung bersama kami dan Raih kemenangan Anda hingga menjadi seorang JUTAWAN !!
    Kami S128Cash merupakan Situs Betting Online Terbaik dan Terpopuler yang sudah pastinya menyediakan semua permainan Populer, seperti :
    - Sportsbook
    - Live Casino
    - Sabung Ayam Online
    - IDN Poker
    - Slot Games Online
    - Tembak Ikan Online
    - Klik4D

    Untuk memberi kenyamanan dan kepuasan yang berbeda, S128Cash juga menyediakan beberapa BONUS Menarik, seperti :
    - BONUS NEW MEMBER 10%
    - BONUS DEPOSIT SETIAP HARI 5%
    - BONUS CASHBACK 10%
    - BONUS 7x KEMENANGAN BERUNTUN !!

    Jika ada yang kurang mengerti bisa langsung hubungi kami melalui :
    - Livechat : Live Chat Judi Online
    - WhatsApp : 081910053031

    Link Alternatif :
    - http://www.s128cash.biz

    Judi Bola

    Judi Bola 88

    BalasHapus